Minggu, 30 Juni 2013

Terminator 4 Salvation



Sudah tahun 2018 dan perang antara umat manusia dan Skynet telah di mulai. John Connor telah menjadi pemimpin bagi Resistance dan dia harus bertanggung pada semua umat manusia yang selamat. Setelah melangsungkan perang nuklir, Skynet yang menganggap manusia sebagai ancaman menciptakan Terminator untuk terus menyerang sisa manusia yang selamat. John dengan teman-temannya harus membunuh semua robot buatan Skynet agar tetap selamat. Sedangkan, cyborg baru bernama Marcus Wright, manusia mantan narapidana hukuman mati dengan endoskeleton robot rancangan Cyberdine, membantu John dalam pertarungan antara pasukan Resistance dengan Skynet. Film ini juga akan ceritakan tentang asal mula robot Terminator T-800 yang di film sebelumnya dibintangi Arnold Schwarzenegger.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar